Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang

Foto Bisnis

Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang

Ignacio Geordi Oswaldo - detikFinance
Selasa, 31 Okt 2023 21:00 WIB

Lebak - Sebuah Musala berdiri di tengah proyek tol Serang-Panimbang seksi II di Lebak, Banten. Rumah ibadah ini belum dibongkar karena terkendala pembebasan lahan.

Musala di Tengah Tol Serang-Panimbang
Sebuah Musala berdiri di tengah proyek tol Serang-Panimbang seksi II di Desa Pasirgintung, Kec. Cikulur, Kab. Lebak, Banten. Rumah ibadah ini belum dibongkar karena terkendala pembebasan lahan.
 
Musala di Tengah Tol Serang-Panimbang
Belum diketahui Musala ini berada di kilometer berapa jalan tol, namun bangunan yang terlihat sudah lama terbengkalai ini berada beberapa meter lebih rendah dari jalan desa di dekatnya.
 
Musala di Tengah Tol Serang-Panimbang
Di sisi kanan Musala terdapat jalur proyek tol yang sudah rata dengan tanah, namun belum dibeton. Jalur ini 3-5 meter lebih rendah dari Musala.
 
Musala di Tengah Tol Serang-Panimbang
Terlihat posisi bangunan ini lebih tinggi beberapa meter dari area di sekitarnya. Dari luar, di sekitar bangunan ini tumbuh banyak semak belukar yang tambak merambat dari tanah hingga ke atas atap Musala.
 
Musala di Tengah Tol Serang-Panimbang
Melihat ke dalam bangunan, Musala ini sudah kosong tanpa isi apapun. Dinding bagian dalam di cat warna biru cerah dan tidak ada mimbar ataupun karpet terlihat di lokasi.
Musala di Tengah Tol Serang-Panimbang
Di beberapa titik terlihat lantai-lantai bangunan sudah hancur menjadi puing. Begitu pula dengan atap Musala yang sebagian sudah hancur. Kondisi ini menunjukkan bagaimana bangunan tersebut sudah lama ditinggalkan.
 
Musala di Tengah Tol Serang-Panimbang
Musala ini berada tepat di depan proyek jalur tol Serang-Panimbang seksi II. Jarak antara Musala dengan jalur tol yang sudah di beton kurang-lebih 10 meter.
 
Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang
Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang
Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang
Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang
Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang
Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang
Langka! Ada Musala di Tengah Proyek Tol Serang-Panimbang
Hide Ads