Jelang Nataru, Penjualan Tanaman Hias Meningkat

Foto Bisnis

Jelang Nataru, Penjualan Tanaman Hias Meningkat

ANTARA FOTO/Muhammad Ramdan - detikFinance
Kamis, 21 Des 2023 10:00 WIB

Jakarta - Jelang Natal dan Tahun Baru 2024, pedagang tanaman hias panen rejeki. Hal ini karena penjualan tanaman hias meningkat 50 persen dibandingkan hari biasa.

Pedagang tamanan hias keliling berjalan melintasi Sentra Penjualan Tanaman di kawasan Ragunan, Jakarta, Rabu (20/12/2023). Pedagang mengaku menjelang Natal dan Tahun Baru 2024, penjualan tanaman hias meningkat 50 persen dibandingkan hari biasa. ANTARA FOTO/Muhammad Ramdan/Ak/foc.
Calon pembeli melihat tanaman hias di Sentra Penjualan Tanaman di kawasan Ragunan, Jakarta, Rabu (20/12/2023).
Pedagang tamanan hias keliling berjalan melintasi Sentra Penjualan Tanaman di kawasan Ragunan, Jakarta, Rabu (20/12/2023). Pedagang mengaku menjelang Natal dan Tahun Baru 2024, penjualan tanaman hias meningkat 50 persen dibandingkan hari biasa. ANTARA FOTO/Muhammad Ramdan/Ak/foc.
Pedagang mengaku menjelang Natal dan Tahun Baru 2024, penjualan tanaman hias meningkat 50 persen dibandingkan hari biasa.
Β 
Jelang Nataru, Penjualan Tanaman Hias Meningkat
Jelang Nataru, Penjualan Tanaman Hias Meningkat
Hide Ads