Solo - Kementerian PUPR merevitalisasi Taman Balekambang Solo agar menjadi salah satu destinasi wisata favorit di Kota Solo. Begini potretnya.
Foto Bisnis
Potret Taman Balekambang Solo Selesai Dipugar
Senin, 12 Feb 2024 23:00 WIB

Sejumlah jurnalis mengikuti tur kunjungan Taman Balekambang seusai revitalisasi di Solo, Jawa Tengah, Senin (12/2/2024).
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI dan Pemerintah Kota Solo merevitalisasi Taman Balekambang Solo agar lebih banyak ruang terbuka hijau tempat masyarakat bersosialisasi sekaligus menjadi salah satu destinasi wisata favorit di Kota Solo. Β