Foto Bisnis

Libur Selesai, Commuter Line Kembali Penuh Penumpang

Ari Saputra - detikFinance
Selasa, 16 Apr 2024 12:01 WIB
1 dari 5
Penumpang kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek berjalan keluar usai tiba di Stasiun Palmerah dan Stasiun Tanah Abang, Jakarta, Jakarta, Selasa (16/4/2024).
Jakarta - KRL Commuter Line kembali penuh dengan penumpang. Hal ini karena hari ini merupakan hari pertama kerja usai libur Lebaran.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork