Tasikmalaya - Hujan di wilayah Kabupaten Tasikmalaya menyebabkan Sungai Citanduy meluap. Akibatnya ratusan rumah serta ratusan hektare lahan pertanian terendam banjir.
Foto Bisnis
Ratusan Hektare Lahan Pertanian di Tasikmalaya Terendam Banjir
Rabu, 24 Apr 2024 20:00 WIB
