Pontianak - Bazar Pekan Gawai Dayak ke-38 sedang digelar di Rumah Radakng, Pontianak, Kalimantan Barat. Bazar itu memamerkan beragam kerajinan khas Dayak.
Foto Bisnis
Beragam Kerajinan Dipamerkan di Bazar Pekan Gawai Dayak Kalbar
Minggu, 26 Mei 2024 11:00 WIB
