Kudus - Kolam retensi untuk pengendali banjir sedang dibangun di Desa Jati Wetan, Kudus, Jawa Tengah. Pembangunan kolam retensi ditargetkan selasai pada Desember 2024.
Foto Bisnis
Mengintip Proyek Pengendali Banjir di Kudus yang Nilainya Mencapai Rp 350 M
Kamis, 30 Mei 2024 23:00 WIB