Jakarta - Pameran Indo Livestock 2024 digelar di JCC, Jakarta. Pameran diikuti 580 perusahaan dari 40 negara.
Foto Bisnis
Intip Pameran Kebutuhan Ternak dan Perikanan di Indo Livestock 2024

Peserta memamerkan produk unggulannya di Indo Livestock 2024.
Indo Livestock 2024 menampilkan beragam produk teknologi industri peternakan, pengolahan hasil ternak, serta teknologi pertanian dan perikanan. Β
Negara-negara yang berpartisipasi dalam Indo Livestock 2024 di antaranya Belanda, China, Eropa, India, Italia, Korea Selatan, Malaysia, Singapore, Spanyol, Taiwan, dan Vietnam. Β
Pameran yang diselenggarakan oleh PT Napindo Media Ashatama ini berlangsung hingga 19 Juli 2024. Β
Gelaran ini juga menjadi wujud dukungan akan terciptanya sebuah ketahanan pangan nasional sebagai stabilitas nasional.Β Β
Kegiatan ini menjadi wadah bagi para pemangku kepentingan untuk saling bertukar informasi dan teknologi terkini dalam industri Β
Pameran ini juga untuk mendorong kemajuan industri peternakan dan perikanan di dalam negeri. Β
Indo Livestock 2024 diikuti 580 perusahaan dari 40 negara. Β
Sebanyak 12 Paviliun Negara menampilkan produk-produk unggulannya. Β
Pengunjung melihat-lihat produk yang dipamerkan. Β
Produk teknologi industri peternakan dipamerkan di salah satu stand Indo Livestock 2024. Β
Pengunjung melakukan swafoto di salah satu paviliun Indo Livestock 2024. Β