Jakarta - Menko Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, meninjau pesawat N219 di Bali International Airshow 2024. Pesawat yang ditinjau merupakan buatan PTDI.
Foto Bisnis
Luhut Cek Pesawat N219 yang Mejeng di Bali Airshow
Rabu, 18 Sep 2024 14:30 WIB