Jawa Timur - Arus mudik lebaran mulai terasa di Pelabuhan Jangkar, Situbondo. Ada ratusan penumpang yang akan mudik menggunakan kapal cepat.
Foto Bisnis
Suasana Arus Mudik di Pelabuhan Jangkar Situbondo
Selasa, 18 Mar 2025 13:00 WIB

Sejumlah calon penumpang antre di loket saat mudik menggunakan kapal cepat Ekspress Bahari 8B di Pelabuhan Jangkar, Situbondo, Jawa Timur, Selasa (18/3/2025). Â
Kementerian Perhubungan menyiapkan kapal cepat Ekspress Bahari 8B untuk memberikan pelayanan penyeberangan bagi warga Pulau Raas, Pulau Sapudi, Sumenep, Madura, yang mudik Lebaran 2025.
Total ada 358 penumpang dimana 279 pemudik di antaranya merupakan kuota mudik gratis atau tiket gratis, sedangkan sisanya 79 orang penumpang menggunakan tiket reguler atau berbayar.