Foto Bisnis

Potret Muara Enggelam, Desa Tanpa Daratan di Kalimantan Timur

ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat - detikFinance
Minggu, 18 Mei 2025 13:00 WIB
1 dari 5

Seorang bocah mendayung perahunya melintasi perairan Desa Muara Enggelam, Kecamatan Muara Wis, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, Sabtu (17/5/2025). Desa ini unik karena seluruh rumah dan aktivitas warganya berada di atas air, tanpa daratan yang menyatu, mengapung di tengah Danau Melintang.

Kalimantan Timur - Desa Muara Enggelam unik karena warganya hidup di atas danau. Mereka mengandalkan nelayan, ladang terapung, dan kerajinan tangan sebagai mata pencaharian.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork