Foto Bisnis

Penampakan Tiang-tiang Monorel Mangkrak di Kuningan

Agung Pambudhy - detikFinance
Jumat, 30 Mei 2025 14:00 WIB
1 dari 3

Pengendara melintas di dekat tiang bekas proyek monorel Jakarta di kawasan Jalan HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Kamis (29/5/2025). Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana menyelesaikan permasalahan ini sebagai bagian dari penataan kota yang lebih luas. (ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso)

Jakarta - Tiang proyek monorel mangkrak di Jakarta akan segera dirapikan. Pemprov DKI menilai keberadaannya mengganggu estetika kota dan perlu ditata ulang.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork