Foto Bisnis

Pisau Tajam dari Limbah Logam, Karya Kreatif Perajin Kediri

Tripa Ramadhan - detikFinance
Jumat, 06 Jun 2025 13:22 WIB
1 dari 3
Perajin memotong lempengan mata gerinda bekas sebagai bahan baku pisau di Kelurahan Rejomulyo, Kota Kediri, Jawa Timur, Kamis (5/6/2025). Foto: ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani
Kediri - Perajin di Kediri menyulap limbah logam seperti mata gerinda bekas jadi pisau berkualitas. Harganya tembus jutaan, tergantung bahan dan ukuran.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork