Balada Kos-kosan Kotak 2x1

Infografis

Balada Kos-kosan Kotak 2x1

Eduardo Simorangkir - detikFinance
Sabtu, 07 Sep 2019 12:15 WIB
Foto: Tim Infografis/Zaki Alfarabi
Jakarta - Kos-kosan kotak dengan nama Sleep Box di Johar Baru, Jakarta pusat mendadak viral. Kamar kos berharga sewa Rp 300-400 ribu per bulan itu mencuri perhatian publik dengan ukurannya yang amat mini; 2x1 meter.

Namun setelah viral, nasib apes justru didapat oleh kos-kosan yang laris manis ini. Kos-kosan ini sampai harus ditutup lantaran tak berizin.

Simak infografis yang dirangkum detikcom untuk mengenal lebih dekat seperti apa rupa kos-kosan kotak 2x1 tersebut:

Kos-kosan Kotak 2x1Kos-kosan Kotak 2x1 Foto: Tim Infografis/Zaki Alfarabi



(eds/hns)
Simak Video "Cara Arsitek Siasati Kos-kosan 'Berlubang' di Surabaya Minim Perawatan"
[Gambas:Video 20detik]
Hide Ads