Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia mengatakan ada perubahan negara yang menempatkan investasinya ke Indonesia. Posisi Belanda digeser Jepang di posisi ketiga.
(dna/dna)
Infografis
Daftar Negara yang Paling Banyak Tanam Duit di RI
Selasa, 27 Jul 2021 23:00 WIB

Jakarta - Singapura menjadi negara teratas yang menanamkan modalnya di Indonesia pada kuartal II-2021 dengan persentase 26,4%. Total investasinya mencapai US$ 2,1 miliar atau Rp 30 triliun (kurs Rp 14.484).
Infografis Lainnya