Dongsuh Securities: Bursa Asia Pengaruhi Sentimen Pasar

Dongsuh Securities: Bursa Asia Pengaruhi Sentimen Pasar

Dongsuh Securities - detikFinance
Jumat, 13 Mei 2011 09:42 WIB
Jakarta - Mixednya arah perdagangan di bursa Asia dapat mempengaruhi sentimen pasar. IHSG bergerak turun dengan mendekati support psikologis 3,800 kemarin. Posisi di dekat support di tengah masih adanya minat beli asing dapat memperlambat peluang pelemahan namun dengan memperhatikan adanya pola bearish harami. Sehingga, kami memperkirakan IHSG akan bergerak di kisaran yang mixed hari ini.

(ang/ang)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads