(ang/ang)
Kiwoom Securities: IHSG Didukung Minat Beli Asing
Kamis, 30 Jun 2011 09:37 WIB
Jakarta - Mixednya aktifitas perdagangan bursa Asia dapat mempengaruhi sentimen. IHSG bergerak di area positif dengan dukungan adanya minat beli asing. Serta, adanya potensi window dressing pada akhir 1H11 dapat mempertahankan posisi IHSG. Maka, kami memperkirakan IHSG akan bergerak di kisaran yang mixed hari ini.
(ang/ang)
(ang/ang)











































