Buenos Aries - Argentina di ambang krisis ekonomi. Mata uangnya, peso, sudah anjlok 108% terhadap dolar AS tahun ini. Warga pun turun ke jalan.
Foto Bisnis
Mata Uang Argentina 'Berdarah-darah', Warga Turun ke Jalan
Jumat, 31 Agu 2018 18:42 WIB

Buenos Aries - Argentina di ambang krisis ekonomi. Mata uangnya, peso, sudah anjlok 108% terhadap dolar AS tahun ini. Warga pun turun ke jalan.