Seperti pengembang software atau peranti lunak yang tetap eksis di tengah gempuran krisis, serta profesi akuntan yang masih diperlukan korporasi. Mau tahu detail lengkap profesi yang masih 'seksi' bagi para pencari kerja atau profesional di 2013.
Berikut ini hasil penelusuran dari situs Investopedia seperti dikutip detikFinance, Senin (7/1/2013).
5. Pengembang Peranti lunak
|
Setelah masa krisis ekonomi usai, terjadi peningkatan akan profesi ini. Hingga tahun 2020 akan terjadi peningkatan hingga 30% untuk jumlah pekerja pada profesi ini.
4. Akuntan
|
Para auditor juga memberikan masukan mengenai laporan keuangan dan memastikan layak atau tidak laporan keuangan dipublikasikan ke publik. Profesi ini tetap diperlukan apapun kondisi ekonomi yang terjadi, karena perusahaan tetap membutuhkan laporan keuangan yang telah diaudit.
Hingga tahun 2020, kebutuhan akan profesi ini bisa meningkat sampai 16%.
3. Analis Riset Pemasaran
|
Sejak tahun 2010, terjadi peningkatan hingga 10% untuk kebutuhan profesi ini. Bahkan hingga tahun 2020, jumlah pekerja sebagai riset pemasaran meningkat mencapai 41%.
2. Analis Sistem Komputer
|
Hingga tahun 2020, akan terjadi peningkatan pekerja di profesi ini mencapai 22%.
1. Personalia
|
Halaman 6 dari 6