Ramai Merek RI Mejeng di Times Square, Berapa Sih Bayar Iklannya?

Ramai Merek RI Mejeng di Times Square, Berapa Sih Bayar Iklannya?

Aulia Damayanti - detikFinance
Selasa, 07 Sep 2021 13:38 WIB
Times Square, located in Midtown Manhattan is one of the major tourist attractions in New York City
Foto: (Thinkstock)

Dalam situs resmi Times Square, jika ingin memasang iklan bisa kirimkan permintaan melalui BigSignMessage.com. Di website itu kemudian ada lima paket yang ditawarkan. Mulai dari paket 30 detik dengan periode 1 jam, 30 detik periode 2 jam, penayangan iklan jam 5 pagi durasi 30 detik periode 95 menit, hingga bisa menawarkan sesuai kebutuhan.

Setelah memilih paket yang dipilih, kamu akan dimintai untuk mengisi formulir dai nama hingga kontak yang bisa dihubungi, misal email hingga nomor telepon. Kemudian, syarat lainnya sertakan foto yang akan menjadi bahan iklan.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Kami dapat memotong dan mengubah ukuran gambar untuk Anda. Idealnya gambar harus berukuran lebar 1280px tinggi 720px atau lebih, pada resolusi 72 DPI," tulis BigSignMessage.com.


(zlf/zlf)

Hide Ads