Perubahan susunan tersebut sudah disepakati dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan dan Luar Biasa yang digelar perseroan di Hotel JS Luwansa, Kuningan, Jakarta, Kamis (25/6/2015).
"Ada perubahan susunan direksi dan komisaris. Direksi sebelumnya tidak ada yang diganti tapi nambah 2, kemudian ada satu komisaris baru Pak Adika Nuraga Bakrie menggantikan Pak Eddy Soeparno yang sekarang jadi Sekjen PAN," ujar Direktur UNSP Andi W. Setianto.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dewan Direksi Lama
Direktur Utama M. Iqbal Zainuddin
Direktur Independen Rudi Sarwono
Direktur C.S Seshadri
Direktur B. Chandrasekaran
Direktur Andi W. Setianto
Dewan Direksi Baru
Direktur Utama M. Iqbal Zainuddin
Direktur Independen Rudi Sarwono
Direktur C.S Seshadri
Direktur B. Chandrasekaran
Direktur Andi W. Setianto
Direktur Andhika Andrayuda Bakrie
Direktur Boey Chee Weng
Dewan Komisaris Lama
Komisaris Utama/Independen Soedjai Kartasasmita
Komisaris Independen Bungaran Saragih
Komisaris Independen Anton Apriyantono
Komisaris Gafur Sulistyo Umar
Komisaris Anindya N. Bakrie
Komisaris Eddy D. Soeparno
Dewan Komisaris Baru
Komisaris Utama/Independen Soedjai Kartasasmita
Wakil Komisaris Utama Gafur Sulistyo Umar
Komisaris Independen Bungaran Saragih
Komisaris Independen Anton Apriyantono
Komisaris Anindya N. Bakrie
Komisaris Adika Nuraga Bakrie
(drk/ang)











































