"Jadi untuk sementara ditunda sampai Pertamina siap," kata Menteri ESDM Ignasius Jonan kepada detikFinance, Rabu (10/10/2018).
Baca juga: Harga BBM Premium Batal Naik Sore Ini |
Ia menyebutkan bahwa Pertamina membutuhkan waktu untuk melakukan perhitungan terkait kenaikan harga Premium.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebelumnya direncanakan kenaikan harga Premium berlaku pukul 18.00 WIB. Harga Premium direncanakan naik menjadi Rp 7.000 per liter di Jawa, Madura, dan Bali (Jamali) dan Rp 6.900 per liter di luar Jamali.











































