Jakarta - Menteri KKP Susi Pudjiastuti dikenal sebagai menteri yang tegas pada pencuri ikan. Siapa sangka, Susi juga punya bakat jadi model. Yuk intip aksinya di catwalk.
Foto Bisnis
Tak Hanya Jago Tenggelamkan Kapal, Susi Juga Lincah di Catwalk
Jumat, 30 Mar 2018 18:21 WIB
