Jakarta - Pasca ambrolnya Jembatan Cincin Lama yang menghubungkan Babat dan Widang di jalur pantura Jawa, Kementerian PUPR langsung mengebut perbaikan kembali jembatan.
Foto Bisnis
Perbaikan Jembatan Babat yang Ambrol Langsung Dikebut
Kamis, 19 Apr 2018 20:47 WIB
