Sri Lanka - Warga beraktivitas dengan lesu dan muram. Antre BBM dan penggunaan kayu bakar menjadi pemandangan sehari-hari di Kolombo, Sri Lanka pascabangkrut.            
            
            
            
            
            (/)
        
        
        Foto Bisnis
Potret Terkini Sri Lanka Setelah Dinyatakan Bangkrut
Sabtu, 25 Jun 2022 09:00 WIB
    
	 BAGIKAN  
	
		
		
	 
	
		
		
	 
	
		
		
	 
	
	
    
    
    
    
    
            
            Seorang wanita memasak menggunakan perapian kayu bakar di depan restoran pinggir jalan di Kolombo, Sri Lanka, Jumat, (24/6/2022). Warga Sri Lanka telah mengalami kekurangan makanan, bahan bakar, dan kebutuhan lainnya selama berbulan-bulan karena cadangan devisa negara yang semakin menipis.
	 BAGIKAN