Foto Bisnis

Solo Punya Pembangkit Listrik Tenaga Sampah Lho, Ini Wujudnya

ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha - detikFinance
Rabu, 29 Jun 2022 09:15 WIB
1 dari 5
Petugas melakukan pengawasan mesin pengolahan sampah menjadi energi listrik di PTLSa Putri Cempo, Solo, Jawa Tengah, Selasa (28/6/2022).
Solo - Pembangkit listrik tenaga sampah Putri Cempo di Solo mulai diuji coba. Pemkot Solo targetkan PLTSa Putri Cempo dapat beroperasi pada Januari 2023 mendatang.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork