Korea Selatan - Serikat sopir truk di Korea Selatan menggelar aksi mogok kerja. Mereka menuntut gaji dan kondisi kerja yang lebih baik.
(/)
Foto Bisnis
Ribuan Sopir Truk di Korea Selatan Mogok Kerja
Rabu, 30 Nov 2022 15:00 WIB
BAGIKAN
Anggota serikat Solidaritas Pengemudi Truk Kargo mengadakan unjuk rasa menentang perintah pemerintah untuk kembali bekerja pada pengemudi truk semen di Uiwang, Korea Selatan, Selasa (29/11/2022). Pemerintah Korea Selatan mengeluarkan perintah pada Selasa untuk beberapa dari ribuan truk pengemudi yang telah melakukan pemogokan untuk kembali bekerja, bersikeras bahwa pemogokan nasional mereka karena masalah tarif angkutan merugikan ekonomi yang sudah lemah. AP/Ahn Young-joon
BAGIKAN