Bogor - Hunian mewah Vimala Hills, di Ciawi, Bogor, akhirnya melakukan serah terima unit. Hunian berkonsep villa ini menyajikan pemandangan Gunung Gede Pangrango.
(/)
Foto Bisnis
Hunian Mewah Ini Sajikan Pemandangan Gunung Gede Pangrango
Selasa, 20 Des 2022 10:58 WIB
BAGIKAN
Marketing Director PT Agung Podomoro Land Agung Wirajaya, Vice President Director PT Agung Podomoro Land Noer Indradjaja, Head of Marketing Vimala Hills Ferdynand Sadrach, Chief Operating Officer Inner City Management Krisdiarto Adi Pranoto, dan General Manager Project Vimala Hills Untung Hendra Atmaja saat serah terima unit kepada konsumen di Vimala Hills, Ciawi. Bogor.
BAGIKAN