Jakarta - ALAMI menjalin kerja sama dengan RUN System. ALAMI memperluas akses pembiayaan produktif kepada mitra-mitra maupun pengguna aplikasi milik RUN System.
(/)
Foto Bisnis
ALAMI-RUN System Perluas Akses Pembiayaan UMKM
Selasa, 28 Feb 2023 14:08 WIB
BAGIKAN
Co-Founder & Managing Director ALAMI Harza Sandityo, Chief Commercial Officer ALAMI Andrisyah Tauladan, Direktur RUN System Franciscus Hasto Widodo, dan Direktur Utama RUN System Sony Rachmadi Purnomo saat penandatanganan nota kesepahaman antara ALAMI dan RUN System di Kantor ALAMI, Jakarta, Selasa (28/2).
BAGIKAN