Foto Bisnis

Dukung Pertumbuhan UMKM, Mal Ini Raih Rekor MURI

Dok. Lippo Mal - detikFinance
Minggu, 06 Agu 2023 11:08 WIB
1 dari 3
Pencapaian ini dilakukan pada kegiatan Festival UMKM Untuk Indonesia (FUUI) yang diselenggarakan LMI dalam rangka anniversary LMI yang ke 33 di mana pada sepanjang tahun 2022 lebih dari 3.200 UMKM katagori Food & Beverages, Beauty & Health berpartisipasi pada kegiatan ini.
Jakarta - Lippo Malls Indonesia menenerima Rekor MURI Grup Pusat Perbelanjaan dengan Pameran UMKM Secara Berkelanjutan Peserta Terbanyak.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork