Uganda - Pasar Owino di pusat kota Kampala, Uganda telah lama menjadi pusat perhatian. Pasar ini menjadi tujuan bagi orang kaya dan miskin yang mencari pakaian bekas.
(/)
Foto Bisnis
Hiruk Pikuk Pasar Pakaian Bekas di Uganda
Rabu, 06 Des 2023 16:04 WIB
BAGIKAN

Warga Uganda membeli pakaian bekas di Pasar Owino, di Kampala, Uganda, Jumat, 15 September 2023. Warga rela berdesakan di pasar yang berada di jalan setapak demi berburu pakaian bekas.
BAGIKAN