Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi

Foto Bisnis

Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi

Dok. Ria Atelier - detikFinance
Minggu, 25 Feb 2024 20:12 WIB

Jakarta - Ria Atelier by Kepompong selaku brand lokal hadir dalam acara fashion show Zaloraya 2024 untuk menampilkan koleksi Bubble Bloom Spring Summer.

Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
Ria Atelier by Kepompong selaku brand lokal hadir dalam acara fashion show Zaloraya 2024 untuk menampilkan koleksi Bubble Bloom Spring Summer di Mall Kota Kasablanka Jakarta, Jumat (23/2). Acara ini akan berlangsung dari tanggal 23 hingga 3 Maret 2024. Kemudian rangkaian Fashion Show Ria Atelier dilanjutkan pada tanggal 29 Februari di Kuala Lumpur, Malaysia.
Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
Zaloraya 2024 menghadirkan beberapa brand lokal untuk tampil pada fashion show kemarin. Ria Atelier tampil dengan 10 tunik koleksinya dengan memadukan produk Ria Atelier dengan sendal Temali dan tas Bagsi yang memukau para pengunjung. Produk kolaborasi ini bisa didapatkan secara exclusive hanya di website maupun aplikasi Zalora Indonesia, Malaysia, dan Singapore.
Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
CEO dan pendiri Ria Atelier, Fitria Pratwi Muhammad menyatakan bahwa ia sangat bangga koleksi Bubble Bloom Spring Summer bisa memuaskan mata pengunjung.
Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
Selain acara fashion show, 24 Februari 2024 akan ada acara Styling Session yang dibuat oleh Ria Atelier dengan mengundang beberapa influencer seper9 Zhi Alatas, Okie Agus9na, Corry Pamela, Cynthia Wijaya, dan Adhitya Putri yang ikut meramaikan acara ini. Acara “Styling session” ini bisa menjadi inspirasi para pengunjung untuk bisa mix and match koleksi-koleksi ria atelier dengan unik.
Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
Upaya Mendukung Produk Lokal yang Menginspirasi
Hide Ads