Pekerja Manusia Mau Digantikan Robot, Ancaman Atau Peluang Industri?

Pekerja Manusia Mau Digantikan Robot, Ancaman Atau Peluang Industri?

Sylke Febrina Laucereno - detikFinance
Kamis, 14 Jul 2022 16:52 WIB
Canggih! Ini Deretan Robot-robot Pekerja di Singapura. Picture taken April 22, 2022.   REUTERS/Travis Teo
Ilustrasi robot pekerja/Foto: REUTERS/Travis Teo
Dia menyebut di Schneider Electric, memiliki rekam jejak yang panjang dalam hal sustainability sejak 2005 dan telah mendapatkan pengakuan sebagai the world's most sustainable corporation 2021 menurut Corporate Knights.

"Kami memiliki ambisi untuk dapat mencapai emisi nol bersih pada 2030. Selama 15 tahun terakhir, solusi kami telah membantu customer kami mengurangi 120 juta ton emisi karbon. Tidak hanya itu, solusi EcoStruxure kami telah terbukti mampu mengurangi 20% CapEX dan mengurangi downtime sebesar 15%. Pada akhirnya, akan meningkatkan daya saing bisnisnya di industri," jelas dia.



Simak Video "Video: Menko PMK Ingatkan Bahaya Era Digitalisasi untuk Pelajar"
[Gambas:Video 20detik]

(kil/zlf)

Hide Ads