Direktur Utama Bank Syariah Indonesia Hery Gunardi mengungkapkan saat ini market share aset perbankan syariah nasional tercatat 6,51%. Sedangkan Malaysia sudah mencapai 29%.
"Apalagi dibandingkan dengan negara lain di Timur Tengah seperti Kuwait dan Saudi Arabia (market share) yang cukup tinggi," kata dia dalam acara Webinar, Rabu (17/3/2021).
(dna/dna)