Pada hari ini diperkirakan IHSG masih akan bergerak rebound menguat. Trading range dalam kisaran 5,050 - 5,126. Jika dilihat dari data mingguan, IDX telah mencapai level upper bollinger band dan support mingguan berada di kisaran standar deviasi +1 dari MA20 weekly di kisaran 5,030.
Pada hari, ini saham yang dapat diperhatikan INCO, karena harga komoditas nikel menguat 2% dalam semalam.
(ang/ang)











































