Direktur Digital Banking & Strategi PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) Indra Utoyo mengatakan jika sudah migrasi, maka layanan perbankan BRI akan menggunakan BRISat seara penuh.
"Maka kapasitas BRISat akan full utilized pada Mei 2018 dengan titik layanan sekitar 24.000 unit," kata Indra kepada detikFinance, Kamis (31/8/2017).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Dalam rencana, bisa diselesaikan pada Oktober 2017, bersamaan dengan sejumlah lokasi baru menjadi 14.000 titik," ujarnya.
Dia mengatakan, target utilisasi bisa selesai akhir tahun yakni 15.000 titik. (ang/ang)











































