Itu artinya, sampai akhir tahun ini seluruh tanah di Ibu Kota Indonesia ini sudah tersertifikasi.
"Seluruh tanah DKI Jakarta disertifikat selesai tahun ini," kata Sofyan di Lapangan Bola Arcici, Rawasari, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Sabtu (26/1/2019).
Sofyan menyebutkan, pemberian sertifikat kali ini diberikan kepada 3.000 masyarakat Jakarta Pusat. Namun, secara keseluruhan sudah diserahkan 30.000 warga DKI Jakarta. (hek/zlf)