Revolusi Belanja Online

Foto Bisnis

Revolusi Belanja Online

Rachman Haryanto - detikFinance
Minggu, 18 Okt 2015 17:42 WIB

- Situs belanja online Bukalapak.com terus memberikan pelayanan terbaik untuk pelanggannya. salah satunya adalah dengan menambah fitur pembayaran yang baru dengan menggandeng jaringan retail minimarket terkemuka di Indonesia, Indomaret sebagai mitra untuk melayani transaksi pembayaran belanja online.
 

Kini berbelanja online di Bukalapak.com, pembayarannya bisa melalui Indomaret yang telah memiliki lebih dari 11.500 gerai yang semuanya tersebar di Pulau Jawa, Bali, Madura dan Sumatera.
Bukalapak.com menghadirkan fitur pembayaran belanja dengan uang tunai di Indomaret sebagai solusi belanja online bagi mereka yang tidak memiliki rekening bank.
Lewat pelayanan ini, mampu membuat pelanggan semakin mudah bertransaksi.
     
Revolusi Belanja Online
Revolusi Belanja Online
Revolusi Belanja Online
Hide Ads