detikUpdate
Video Purbaya Didukung DPR Periksa Anggaran Kementerian/Lembaga Lain
Kamis, 27 Nov 2025 22:16 WIB
Komisi XI DPR RI mendukung agar Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa mendorong kementerian lain untuk membuat kebijakan bernilai tambah dan bukan hanya membelanjakan APBN. Purbaya mengaku sudah melakukan hal tersebut, khususnya saat memeriksa anggaran Kementerian/Lembaga lain.
Namun ia mengatakan, tindakannya dinilai menimbulkan keributan. Meski begitu, Purbaya mengaku siap menjalankan dukungan tersebut.











































