12 Profesi Dengan Tingkat Stres Paling Tinggi (2)

12 Profesi Dengan Tingkat Stres Paling Tinggi (2)

- detikFinance
Senin, 08 Okt 2012 08:26 WIB
12 Profesi Dengan Tingkat Stres Paling Tinggi (2)
Industri periklanan adalah profesi yang penuh tekanan, bisnis ini juga memiliki tingkat perputaran yang tinggi. Ini bukan persoalan bagaimana menjalin hubungan atau merayu seorang wanita cantik.

"Anda akan mempersepsikan bahwa Eksekutif Agen Periklanan adalah pekerjaan yang hebat namun faktanya ini adalah pekerjaan yang tidak kenal waktu." (nia/ang)
Hide Ads