Utang Luar Negeri RI Turun Jadi Rp 613,71 Triliun, Ini Pemberinya
Selasa, 18 Des 2012 08:39 WIB
Halaman ke 7 dari 7
7.
1. Jepang

Utang Indonesia ke Jepang hingga akhir November 2012 mencapai Rp 268,73 triliun. Jumlah ini turun paling tinggi dari akhir 2011 yang nilainya Rp 280,45 triliun.
(dnl/ang)