Mau Melamar Jadi Agen CIA? Ini Tipsnya

Mau Melamar Jadi Agen CIA? Ini Tipsnya

- detikFinance
Selasa, 17 Mar 2015 09:00 WIB
Mau Melamar Jadi Agen CIA? Ini Tipsnya
Tahun lalu, CIA membutuhkan seseorang yang akan ditugaskan untuk mengawasi gerakan-gerakan gerilya bawah tanah. Agen rahasia di posisi ini biasanya bekerja di luar AS dan melaporkan berbagai informasi yang sensitif.

Seorang laki-laki berhasil melalui seluruh tahapan, bahkan tawaran kerja sudah di depan mata. Namun penyidik bertanya apakah dia pernah menggunakan media sosial selama proses seleksi ini.

Pria tersebut mengaku bahwa dirinya menggunakan media sosial. Parahnya, dia mengaku bertanya kepada seseorang cara agar lolos tes di poligraf (pendeteksi kebohongan/lie detector).

"Begitu dia mengatakan itu, langsung didiskualifikasi," ujar Patrick.
Hide Ads