Jadi PNS Lewat Sekolah Kedinasan Tak Kalah Diminati

Jadi PNS Lewat Sekolah Kedinasan Tak Kalah Diminati

Fadhly Fauzi Rachman - detikFinance
Selasa, 01 Mei 2018 09:35 WIB
Jadi PNS Lewat Sekolah Kedinasan Tak Kalah Diminati
Foto: Rengga Sancaya
Berdasarkan data yang diterima detikFinance dari Badan Kepegawaian Negara (BKN), tercatat bahwa sistem telah mencatat sebanyak 260.922 orang sudah mengikuti pendaftaran.

"Posisi pada (pukul) 09.11 WIB pendaftar 260.922," kata Kepala Biro Humas BKN Mohammad Ridwan.

Ridwan mengatakan para peserta diminta untuk terus memantau informasi seputar pendaftatan sekolah kedinasan di media sosial BKN. Khususnya pada hari terakhir pendaftaran ini.

"Pantau terus medsos kami. (Rinciannya) Masih diproses," kata Ridwan.

Hide Ads