Rencana Rp 1.000 Jadi Rp 1, Masker Istri KSAD Curi Perhatian

Round-Up Berita Terpopuler

Rencana Rp 1.000 Jadi Rp 1, Masker Istri KSAD Curi Perhatian

Soraya Novika, Herdi Alif Al Hikam - detikFinance
Selasa, 07 Jul 2020 21:00 WIB
Ilustrasi redenominasi
Foto: (ANTARA FOTO/M RISYAL HIDAYAT)

Pemerintah kembali berencana melakukan redenominasi alias penyederhanaan uang rupiah. Nantinya, penyederhanaan rupiah dilakukan dengan mengurangi tiga angka nol seperti Rp 1000 menjadi Rp 1.

Perlu diketahui rencana ini bukan hal baru, rencananya sendiri sudah dibentuk sejak Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia masih dijabat oleh Darmin Nasution. Setelah Darmin selesai menjadi Gubernur, Agus Martowardojo yang menduduki Gubernur selanjutnya makin menguatkan rencana redenominasi itu.

Kementerian Keuangan pernah mengeluarkan ilustrasi bentuk uang redenominasi pada medio 2013 lalu. Dalam ilustrasi tersebut, terdapat dua mata uang rupiah dengan desain baru yang sudah disiapkan.

Baca selengkapnya di sini: RI Mau Ubah Rp 1.000 Jadi Rp 1, Begini Penampakan Uangnya

Klik halaman selanjutnya.


Hide Ads