Anies Naikkan UMP 2021 Jadi Rp 4,4 Juta, Tapi..

Anies Naikkan UMP 2021 Jadi Rp 4,4 Juta, Tapi..

Herdi Alif Alhikam - detikFinance
Minggu, 01 Nov 2020 09:20 WIB
Ilustrasi THR
Foto: Muhammad Ridho

Salah satunya adalah lewat program Kartu Pekerja Jakarta. Kartu Pekerja Jakarta merupakan program yang dapat memberikan keringanan untuk beban biaya transportasi, pangan, dan pendidikan bagi anak para pekerja di Jakarta.

Adapun fasilitas dan manfaat yang diberikan sebagai berikut :
1. Fasilitas gratis naik bus Transjakarta di 13 Koridor;
2. Fasilitas keanggotaan Jakgrosir yakni dapat berbelanja produk kebutuhan sehari-hari dengan harga yang murah di Jakgrosir;
3. Fasilitas penyediaan pangan dengan harga murah yakni dapat berbelanja 5 item pangan diantaranya beras, ayam, daging sapi/kerbau, ikan kembung dan telur dengan harga yang telah disubsidi;
4. Fasilitas KJP Plus serta kuota jalur afirmasi bagi anak pekerja.



Simak Video "Video: UMP Naik 6,5% di Semua Provinsi, Cek UMP Daerahmu di Sini!"
[Gambas:Video 20detik]

(zlf/zlf)

Hide Ads