Mall atau mal masih menjadi tempat favorit bagi masyarakat di Indonesia untuk menghabiskan akhir pekan. Kebanyakan pengunjung datang ke mal untuk belanja bulanan, makan di restoran, anak-anak bermain, atau sekedar cuci mata.
Nah, di Jakarta Selatan memiliki banyak mal yang bisa menjadi pilihan masyarakat untuk dikunjungi bersama keluarga, sahabat, bahkan rekan kerja.
29 Mal Terdekat Jakarta Selatan
1. Blok M Plaza
- Alamat: Jalan Bulungan, Kebayoran Baru, Blok M
- Akun Instagram: @plaza_blokm
2. Blok M Square
- Alamat: Melawai, Kebayoran Baru, Blok M
- Akun Instagram: @blokmsquare
3. Pasaraya Blok M
- Alamat: Melawai, Kebayoran Baru
- Akun Instagram: @pasaraya_id
4. Gandaria City Mall
- Alamat: Jalan Sultan Iskandar Muda, Kebayoran Lama
- Akun Instagram: @gandariacity
5. Cilandak Town Square
- Alamat: Jalan TB Simatupang, Cilandak
- Akun Instagram: @townsquarecilandak
6. Kuningan City
- Alamat: Jalan Prof. DR. Satrio,
- Kuningan Akun Instagram: @mallkuningancity
7. Mall Ambasador
- Alamat: Jalan Jl. Prof. DR. Satrio, Karet Kuningan
- Akun Instagram: @mal_ambasador
8. Museum di Jakarta Selatan Astha District 8
- Alamat: Jalan Jenderal Sudirman kav 52-53, Kebayoran Baru
- Akun Instagram: @asthadistrict8
9. Kemang Village
- Alamat: Jalan Pangeran Antasari, Kemang
- Akun Instagram: @kemang_village
10. Kemang Square
- Alamat: Kemang Raya
11. Mal Kota Kasablanka
- Alamat: Menteng Dalam, Tebet
- Akun Instagram: @kotakasablanka
12. Pacific Place
- Alamat: Jalan Jenderal Sudirman, Senayan
- Akun Instagram: @pacificplacejakarta
13. Poins Square
- Alamat: Lebak Bulus
14. Cilandak Lippo Mall Kemang
- Alamat: Jalan Pangeran Antasari, Mampang
- Akun Instagram: @lippomallkemang
15. One Belpark Mall
- Alamat: Jalan RS. Fatmawati Raya, Cilandak
- Akun Instagram: @onebelpark
16. Pondok Indah Mall
- Alamat: Jalan Metro Pondok Indah
- Akun Instagram: @pondokindahmall.id
17. Lotte Shopping Avenue
- Alamat: Jalan Prof DR Satrio, Kuningan
- Akun Instagram: @lotte_avenue
18. Epicentrum Walk
- Alamat: Jalan Haji Cokong, Karet, Setiabudi
- Akun Instagram: @epiwalk_rasuna
19. Ciputra World Jakarta
- Alamat: Karet Kuningan
- Akun Instagram: @ciputraworldjakarta
20. Plaza Festival
- Alamat: Jalan H. R. Rasuna Said, Kuningan
- Akun Instagram: @plaza_festival
21. Grand ITC Permata Hijau
- Alamat: Jalan Arteri Permata Hijau, Kebayoran Lama
- Akun Instagram: @granitc_permatahijau
22. ITC Kuningan
- Alamat: Jalan Prof DR Satrio, Setiabudi
- Akun Instagram: @itckuningan.official
23. AEON Mall Tanjung Barat
- Alamat: Tanjung Barat
- Akun Instagram: @aeonmall_tanjungbarat
24. Senayan City
- Alamat: Jalan Asia Afrika, Tanah Abang
- AkunInstagram: @senayancity
25. Lotte Mart Kuningan
- Alamat: Jalan Prof. DR. Satrio, Kuningan
- Akun Instagram: @lottemartkuningancity_
26. The Darmawangsa Square
- Alamat: Jalan Wijaya II, Kebayoran Baru
- Akun Instagram: @thedarmawangsasquare_
27. ITC Fatmawati
- Alamat: Jalan RS. Fatmawati Raya, Cipete
- Akun Instagram: @itc_fatmawati
28. Mal Metro Cipulir
- Alamat: Ciledug Raya Plaza Adorama
- Alamat: Jalan Kemang Raya, Bangka
29. The Bellagio Boutique Mall
- Alamat: Jalan Mega Kuningan Barat Nomor 3
- Akun Instagram: @bellagiomall.
Simak Video "Video: Before-After Mal Blok M yang Mulai Bangkit Setelah Mati Suri"
(jsn/fds)