Erdogan meminta warganya menjual dolar AS untuk membantu penguatan lira.
"Jika ada dolar di bawah bantal, jual!" katanya kepada para pendukungnya di kota Unye, seperti dikutip Reuters, Senin (13/8/2018).
"Jika ada euro, jual juga! Segera bawa ke bank terdekat, ganti dengan lira. Dengan begini kita berjuang untuk mandiri di masa depan. Tunjukkan kepada dunia supaya mereka mengerti," katanya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Halaman Selanjutnya
Halaman