Foto Bisnis

Potret Pariwisata Sanur Bali yang Mulai Menggeliat

Sui Suadnyana - detikFinance
Minggu, 13 Jun 2021 19:23 WIB
1 dari 7
Potret Pariwisata Bali Mulai Menggeliat

Pantai Sanur bisa menjadi salah satu alternatif liburan di sela-sela waktu bekerja dari atau work from Bali. Pantai yang berlokasi di Desa Sanur Kaja, Kota Denpasar ini selalui ramai dikunjungi oleh wisatawan lokal saat akhir pekan. (Sui Suadnyana/detikcom)

Bali - Setelah sempat terhantam pandemi virus Corona, pariwisata di Bali tampaknya mulai kembali menggeliat. Itu seprti terlihat di Pantai Sanur, Denpasar, Bali.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork