Foto Bisnis

Mantan Gurandil Beternak Ayam Dapat Cuan Ratusan Juta

Dikhy Sasra - detikFinance
Selasa, 26 Okt 2021 12:50 WIB
1 dari 10

Pintu tobat membuka rezeki yang lebih luas. Begitu kira-kira hikmah yang bisa dipetik dari kisah hidup Acang. Mantan gurandil atau penambang emas ilegal di Gunung Pongkor itu kini sukses jadi peternak ayam dengan omzet ratusan juta rupiah.

Bogor - Berkah itu datang. Para gurandil yang telah beralih profesi jadi beternak ayam itu kini cuan ratusan juta rupiah.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork