Jakarta - Peserta BP Jamsostek bisa menikmati fasilitas kredit miliki hingga merenovasi rumah. Fasilitas itu tersedia seiring pembaharuan kemitraan BTN dan BP Jamsostek.
(/)
Foto Bisnis
Peserta BP Jamsostek Makin Mudah Punya Rumah
Rabu, 03 Nov 2021 12:22 WIB
BAGIKAN
Dirjen Pembinaan Hubungan Industrial & Jaminan Sosial Tenaga Kerja Kementerian Ketenagakerjaan Indah Anggoro Putri (dari kiri), Direktur Utama BP Jamsostek Anggoro Eko Cahyo, Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) Hariyadi B. Sukamdani dan Direktur Utama PT Â Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Haru Koesmahargyo berbincang bersama di sela-sela konferensi pers di Jakarta, Rabu (3/11/2021).
BAGIKAN